
AKP Rheditya Alfa Anggota Polres Jakbar Raih Penghargaan dari Polda Metro Setelah Ungkap 416,7 Kg Sabu
JAKARTA, PERISTIWAONLINE.COM – Kapolda Metro Jaya Irjen Pol Karyoto memberikan penghargaan kepada anggota kepolisian yang berdedikasi dalam mengungkap jaringan narkoba. Pemberian penghargaan tersebut merupakan dalam rangka memperingati HUT ke-75 Polda Metro Jaya. Salah satunya seorang perwira menengah yang mendapat penghargaan adalah Kepala Unit 3 Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Barat AKP Rheditya Alfa Hendy….