
Guru Honorer SMP di Malang Ditetapkan jadi Tersangka, Setelah Menghukum Siswa Tak Salat Subuh
MALANG, PERISTIWAONLINE.COM – Seorang guru honorer SMP swasta di Kabupaten Malang ditetapkan sebagai tersangka setelah menampar siswanya karena tidak salat subuh. Peristiwa ini terjadi saat mata pelajaran Agama Islam pada Agustus 2024 lalu di salah satu SMP swasta di Dampit, Kabupaten Malang. Dari informasi yang dihimpun, guru tersebut berinisial R (55), sedangkan siswanya berinisial DP (14),…